-->

Wednesday, May 4, 2016

Deprivasi maternal, keadaan kekurangan kasih sayang pada anak akan menyebabkan hal-hal ini dan cara menanganinya

Deprivasi maternal merupakan keadaan anak yang kurang kasih sayang terutama kasih sayang seorang ibu , penyebabnya antara lain karena pertemuan dengan ibu yang selalu terlalu singkat atau kurangnya perhatian ibu padahal ibu ada di depan mata.
Ciri-ciri anak yang mengalami deprivasi maternal :
1.anak kembali mengalami kesulitan
training toilet, sering ngompol di celana danBAB di celana padahal sebelumnya sudah tau dan mengerti saat di ajarkan .
2.anak rewal dan menangis berlebihan sampai tidak bisa di hentikan oleh pengasuhnya
3.mengalami keterlambatan tumbuh kembang baik fisik maupun mental
4.sering mengalami sakit fisik baik demam,pusing,menggigil dan diare
5.anak sulit menjalin hubungan sosial dengan sekitarnya,penyendiri dan lebih asik dengan teman hayalanya

Bagaimana cara mencegah dan menangani anak yang mengalami deprivasi maternal ?
Sebagai orang tua terutama ibu memang harus mempedulikan tumbuh kembang anak ,berikut ini beberapa cara mengatasi dan mencegah deprivasi maternal pada anak
1.menemani anak tidur
Untuk balita / bayi menemani tidur adalah setingkat dengan keharusan karena tidur dengan orang tua dan saat dia bangun di malam hari akan menemui rasa aman dan nyaman yang asli , bahkan sampai lebih dewasapun harus tetap di temani lalu cara melatih agar tidur sendiri di lakukan secara bertahap contohnya setelah anak tidur baru ditinggal tidur sendiri tentu harus tetap dalam pengawasan bertahap.
2.memeluk dan mencium anak untuk ungkapan sayang
Ungkapan sayang harus di ungkapkan dengan pelukan dan ciuman dan kata-kata yang menggembirakan ,perasaan bahagia pada anak sangat penting untuk tumbuh kembangnya ,ini bisa di lakukan sampai beranjak remaja.
3.membuat suasana pertemuan dengan orang tua/ibu dengan anak yang berkualitas
Saat kebarsamaan dengan anak buatlah yang berkualitas dan sampai kehati anak , berkualitas bukan berarti memanja yang berlebihan tapi kita sebagai orang tua seharusnya sudah memahami membuat perasaan yang tulus ,kasih sayang yang tidak terpaksa dan hal-hal semacam itu harus di rasakan sang anak .
4.memperhatikan kebutuhan dan keinginan anak dengan baik
5.mengasuh anak dengan gembira
Sekali lagi perasaan gembira ini harus selalu di punyai seorang anak karena ini sangat berpengaruh pada anak , yang dibutuhkan anak adalah persaan dulu karena untuk yang simulaso pikiran dan otaknya adalah nomor dua yang pertama adalah perasaan dan kasih sayang
6.menyerahkan pada pengasuh yang sekiranya bisa memahaminya
Ini kalau menemui keadaan harus di asuh orang lain, pengasuh yang sekiranya bisa memahami ini sangat di butuhkan agar anak tak terkena deprivasi maternal

Yang tlah berlalu biarlah berlalu

0 komentar:

Post a Comment

Hubungkan ke Facebook

Contact Us
Goa Maria Lawangsih
0852-9219-3234
Patihombo yogyakarta